X

Kode Undangan DANA Terbaru 2024: Cara Melihat & Memasukkan Kode Referral

Photo of author
Written By Nando

Artikel ini akan membahas tentang Kode Undangan DANA Terbaru 2024: Cara Melihat & Memasukkan Kode Referral

Fixioner – Akhir-akhir ini, banyak orang mencari kode undangan DANA untuk mendapatkan voucher dan saldo DANA gratis. Untuk itu, artikel ini akan membahas Informasi lengkap tentang kode referral terbaru 2024 yang bisa Anda gunakan.

Tidak dapat dipungkiri lagi bahwa aplikasi DANA saat ini menjadi salah satu dompet digital terpopuler di Indonesia. Hal ini dikarenakan kemudahan dalam bertransaksi dengan proses cepat dan tanpa ribet.

Dengan menggunakan DANA, kita bisa bertransaksi non-tunai dengan mudah dan aman.

Seiring berjalannya waktu, pengguna dompet digital ini kian bertambah. Berbagai upaya dilakukan oleh pengelola aplikasi DANA untuk meningkatkan penggunanya, salah satunya yaitu dengan mengadakan kode undangan atau referral.

Apa itu Kode Referral?

Referral sendiri adalah sebuah sistem undang teman atau orang lain untuk mengunjungi, mendaftar, ataupun membeli produk pada aplikasi ataupun situs website. Referral ini biasanya berupa kode yang bisa digunakan sebagai rujukan. Namun, ada juga perusahaan yang menggunakan link untuk digunakan sebagai referral.

Biasanya, orang berhasil mengundang teman melalui link atau kode referral akan mendapatkan reward atau hadiah dari perusahaan yang diikuti.

DANA sendiri memiliki sistem referral dengan hadiah yang menggiurkan. Anda akan mendapatkan voucher DANA gratis sebesar Rp 15.000 dan orang yang Anda undang akan mendapatkan voucher Rp 25.000.

Jika berkenan, Anda bisa menggunakan kode clJFcX untuk mendapatkan voucher DANA gratis sebesar Rp 25.000.

Baca Juga: Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis.

Syarat dan Ketentuan Kode Undangan DANA 2024

Berikut syarat dan ketentuan dari pengundang atau yang terundan untuk mendapatkan voucher DANA gratis.

S & K Pihak Pengundang

kode referral dana 2024

S & K Pihak Terundang atau Pengguna Baru

kode referral dana terbaru 2024

Cara Memasukkan Kode Undangan DANA

Setelah mengetahui syarat dan ketentuan diatas, tentu Anda masih bertanya-tanya bagaimana cara memasukkan kode undangan DANA milik teman atau orang lain. Untuk itu, silahkan ikuti langkah-langkah menggunakan kode referral berikut:

  • Jika Anda pertama kali mendaftar DANA, pada halaman awal akan muncul kolom untuk memasukkan kode promo atau kode referral ini.
  • Masukkan kode referral clJFcX dan tekan tombol Tukarkan.
  • Selain itu, Anda bisa menekan link ini agar kode referral DANA terisi secara otomatis dan mendapatkan voucher gratis.
  • Jika sudah terlanjur masuk ke aplikasi DANA, Anda bisa memasukkan kode dengan menekan menu Saya, lalu pilih Enter Promo Code.
  • Masukkan kode undangan pada kolom yang sudah tersedia, dan tekan Tukarkan.

Langkah-langkah diatas menunjukkan dua cara memasukkan kode undangan DANA yang bisa Anda lakukan. Pertama, pada halaman utama ketika mendaftar, dan pada menu saya ketika sudah terlanjur masuk ke aplikasi DANA. Silahkan gunakan salah satu metode tersebut sesuai situasi yang Anda alami saat ini.

Baca Juga: Web Penghasil Saldo DANA Tercepat.

Cara Melihat Kode Undangan DANA Milik Sendiri

Jika Anda belum mengetahui kode milik sendiri, lakukan langkah-langkah cara membagikan kode referral DANA terbaru 2024.

  1. Buka aplikasi DANA.
  2. Pergi ke menu Saya.
  3. Pilih opsi Kode Undangan.
  4. Selanjutnya, akan tampil kode rujukan DANA milik Anda.
  5. Tekan tombol Share dan bagikan kode undangan tersebut ke media sosial Anda.
  6. Selesai.

Setelah melakukan langkah diatas, Anda tinggal menunggu orang lain mendownload dan mendaftar aplikasi DANA menggunakan link referral milik Anda. Jika sudah berhasil mendaftar, voucher Rp 15.000 akan masuk ke akun DANA Anda secara otomatis.

Baca Juga: Aplikasi Penghasil Saldo DANA Tercepat

Akhir Kata

Nah, itulah informasi mengenai kode undangan DANA lengkap dengan cara memasukkan dan melihat kode referral milik sendiri. Undang orang lain sebanyak-banyaknya dan dapatkan voucher DANA gratis setiap hari.

Ikuti Fixioner di Google News

Dapatkan informasi teknologi aktual dengan mengikuti Fixioner.com di Google News.


Artikel Terkait

Tinggalkan komentar

Ikuti Fixioner di Google News

Dapatkan informasi teknologi aktual dengan mengikuti Fixioner.com di Google News.